Lesti Kejora Ucap Bismillah Jelang Dinikahi Rizky Billar Lagu Melly Goeslaw Dinyanyikan
BANJARMASINPOST.CO.ID - Akhirnya besok dinikahi Rizky Billar, Lesti Kejora hari ini menggelar acara siraman dan pengajian yang ditayangkan di Indosiar.
Lesti Kejora menjalani prosesi siraman pada hari ini, Rabu, 18 Agustus 2021.
Acara dibuka oleh penampilan Rara dan Aulia LIDA. Mereka membawakan lagu ciptaan Melly Goeslaw yaitu "Ayat-Ayat Cinta."
Acara ini juga sekaligus menampilkan momen pengajiannya.
Baca juga: Kebohongan Ayu Ting Ting Soal Syarat Mahar Pernikahan ke Igun Terkuak, Bos Trans TV Ungkap Fakta
Baca juga: Masa Lalu Laudya Cynthia Bella yang Diposting Zaskia Sungkar Jadi Perhatian, Ini Fotonya
Kabar ini disampaikan langsung oleh Lesti Kejora dalam unggahan terbaru di Instagram Story pada Selasa, 17 Agustus 2021 malam.
"Bismillah besok (hari ini) siraman pengajian jam 08.30 WIB di @indosiar," tulis Lesti Kejora dikutip Tribun Style, Rabu, 18 Agustus 2021.

Rangkaian acara jelang pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar akan disiarkan secara maraton oleh stasiun televisi swasta, Indosiar.
Ada empat acara yang bakal digelar jelang pernikahan tersebut.
Program itu diberi nama #TakdirCintaLeslar.
Baca juga: Ada Masalah di Bagian Perut Paula Verhoeven, Istri Baim Wong Terbaring di Ranjang Rumah Sakit
Sementara itu di lain sisi, setelah menjalani siraman dan pengajian.
0 Response to "Lesti Kejora Ucap Bismillah Jelang Dinikahi Rizky Billar Lagu Melly Goeslaw Dinyanyikan"
Post a Comment